Reformulasi Pendidikan Islam Transformatif; Telaah Peluang dan Tantangan Era Digital

Authors

Riko Prayogo
Eureka Media Aksara
Akhmad Ghasi Pathollah
Eureka Media Aksara

Keywords:

Pendidikan Islam, Era Digital, Reformulasi, Transformatif

Synopsis

Seiring perkembangan kondisi masyarakat, era digital merupakan sebuah kondisi yang kompleks dan dinamis. Ada banyak transformasi yang terjadi di tengah masyarakat terutama transformasi dalam bidang pendidikan Islam. Sebagaimana jamak diketahui, pendidikan Islam dikenal dengan paradigmanya yang tradisional dan anti-kemajuan, namun tidak semuanya begitu, ada ruang ijtihadi yang terbuka dengan berbagai perubahan dan dinamika masyarakat termasuk dalam revolusi industri yang ditandai dengan pesatnya perkembangan teknologi dan informasi. Pendidikan seperti disinyalir banyak tokoh bahwa pendidikan harus kontekstual dan adaptatif dengan perkembangan zaman, karena bila tidak, maka ia akan kehilangan relevansi dan pada gilirannya akan kehilangan fungsi dan perannya dalam memperbaiki kualitas hidup masyarakat.

Pendidikan Islam di Era Digital, sebuah periode dimana ada dunia alternatif yang memungkinan kehidupan bergerak secara bersamaan dengan dunia manual dan dunia itu dikenal dengan dunia digital, bisa disebut juga dunia maya atau dunia dalam jaringan (daring). Bahkan, dunia digital ini menjadi poros utama pergerakan dan menentukan terhadap dunia riil. Dengan demikian, masyarakat dituntut untuk beradaptasi dengan pergerakan ini begitu pula proses pendidikan dan semua subjek yang terllibat di dalamnya.  Dalam konteks ini, ada dilema yang akan dialami baik secara teoritik maupun praktik serta juga dilema etik yang terjadi sebagai bentuk pergeseran paradigma dari pembelajaran langsung menjadi pembelajaran yang semi-langsung atau tidak langsung tatap muka. Maka dari itu, Islam yang meng-klaim dirinya sebagai entitas yang shalih likulli zaman wa makan, mengalami ujian eksistensial. Artinya seberapa kuat ia bisa eksis dengan tuntutan perubahan yang bukan lagi signifikan, namun sudah dalam tahap revolusioner.

Buku ini bertujuan untuk mengeksplorasi bagaimana pendidikan Islam dapat beradaptasi dan bertransformasi di tengah perkembangan teknologi digital. Selain itu, buku ini juga akan membahas peran teknologi dalam menjangkau generasi muda dan cara untuk menanamkan nilai-nilai Islam dalam dunia digital yang serba cepat. Dengan memahami konteks ini, diharapkan pendidikan Islam dapat berkontribusi dalam menciptakan generasi yang tidak hanya cerdas secara intelektual, tetapi juga memiliki karakter yang kuat dan pemahaman yang mendalam tentang ajaran Islam, sehingga mampu menghadapi tantangan di masa depan.

Author Biography

Riko Prayogo, Eureka Media Aksara

Seorang Mahasiswa STIT Togo Ambarsari Bondowoso  

References

Adedo, E., & Deriwanto, D. (2024). Perkembangan Media Digital Dan Pemanfaatannya Dalam Pembelajaran Pendidikan Agama Islam (Doctoral dissertation, Institut Agama Islam Negeri Curup).

Ahmad, A. (2012). Perkembangan teknologi komunikasi dan informasi: akar revolusi dan berbagai standarnya. Jurnal Dakwah Tabligh, 13(1), 137-149.

Aini, N. (2009). Interakasi masyarakat pendatang dengan masyarakat pribumi dalam membangun toleransi beragama Di Desa Tonjong, Bogor.

Ali, A., Apriyanto, A., Haryanti, T., & Hidayah, H. (2024). Metode Pembelajaran Inovatif: Mengembangkan Teknik Mengajar Di Abad 21. PT. Sonpedia Publishing Indonesia.

Alkadafi, M. A., Rifqi, M. A. F., Maulidia, T. A., Prayogi, A., Riyadi, R., Pujiono, I. P., & Nasrullah, R. (2024). Islam dan kontribusinya terhadap perkembangan ilmu pengetahuan: Suatu telaah. Jurnal Intelek Dan Cendikiawan Nusantara, 1(5), 6325-6334.

Alperi, M. (2019). Peran bahan ajar digital sigil dalam mempersiapkan kemandirian belajar peserta didik. Jurnal teknodik, 99-110.

Amsari, S., & Sy, S. E. (2025). Mengenal Ekonomi Syariah: Jalan Tengah Mewujudkan Ekonomi Berkeadilan. umsu press.

Andini, D. R., & Sirozi, M. (2024). Integrasi kearifan lokal dalam perencanaan pengembangan kurikulum pendidikan Islam. Jurnal Inovasi, Evaluasi dan Pengembangan Pembelajaran (JIEPP), 4(3), 465-471.

Anwar, A. S., & Mubin, F. (2022). Reaktualisasi Dan Implementasi Sistem Pendidikan Islam Pada Madrasah Unggulan (Pengembangan Dan Strategi Dalam Peningkatan Mutu Pendidikan). Andragogi: Jurnal Pendidikan Islam Dan Manajemen Pendidikan Islam, 4(03), 573-588.

Apriliana, S. D., & Nawangsari, E. R. (2021, October). Pelatihan dan pengembangan sumber daya manusia (sdm) berbasis kompetensi. In FORUM EKONOMI: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi (Vol. 23, No. 4, pp. 804-812).

Aranda, M. D. D. (2024). Peningkatan dan Pemerataan Perkembangan Teknologi di Dunia Pendidikan Melalui

E-Learning di Indonesia: Kajian Literatur. Jurnal Cakrawala Akademika, 1(4), 1434-1446.

Arifin, B., & Mu'id, A. (2024). Pengembangan kurikulum berbasis keterampilan dalam menghadapi tuntutan kompetensi abad 21. Daarus Tsaqofah Jurnal Pendidikan Pascasarjana Universitas Qomaruddin, 1(2), 118-128.

Arifin, H. Z. (2017). Perubahan perkembangan perilaku manusia karena belajar. SABILARRASYAD: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Kependidikan, 2(1).

Aripin, A. (2024). Tantangan pengembangan kurikulum pendidikan Islam dan strategi pengembangannya dalam menghadapi tuntutan kompetensi masa depan. Jurnal Al-Mufidz: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 1(2), 121-142.

Ayyasy, A. N., & Maelani, S. (2024). Tantangan Kompetensi SDM dalam Menghadapi Era Digital: Sebuah Literatur Review. Jurnal Ilmu Sosial, Manajemen, Akuntansi dan Bisnis, 1(2), 53-59.

Azhar, A., & Asykur, M. (2024). Tantangan dan inovasi dalam pengembangan kurikulum untuk meningkatkan kualitas pendidikan Islam. Jurnal Al-Qiyam, 5(1), 75-86.

Azizah, Z. N., Hunaida, W. L., & Muqit, A. (2024). Pendidikan Islam Dan Tantangan Era 4.0: Strategi Penanaman Nilai Toleransi Pada Generasi Z. Ta'dib: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 4(2), 89-98.

Azkiyah, S. R., Aryola, G., & Lukitoaji, B. D. (2025). Isu Kesenjangan Pendidikan di Daerah Terpencil: Solusi untuk Mewujudkan Pendidikan yang Merata. EDUCREATIVA: Jurnal Seputar Isu Dan Inovasi Pendidikan, 1(1).

Badriyah, M. S. (2025). Kontribusi Pendidikan Agama Islam terhadap Ketahanan Sosial, Ekonomi dan Budaya. Jurnal Pendidikan Islam Indonesia, 1(1), 29-35.

Basir, M., & Hasaruddin, H. (2023). Pengaruh Peradaban Islam Di Dunia Barat. Edu Sociata: Jurnal Pendidikan Sosiologi, 6(2), 935-941.

Basuki, N. (2023). Mengoptimalkan modal manusia: Strategi manajemen sumber daya manusia yang efektif untuk pertumbuhan organisasi yang berkelanjutan. Komitmen: Jurnal Ilmiah Manajemen, 4(2), 182-192.

Buseri, H. K. (2016). Dasar, Asas, dan Prinsip Pendidikan Islam. Aswaja Pressindo.

Cahyani, K. N., & Siagian, I. (2024). Optimalkan Proses Pembelajaran dalam Penerapan Prinsip-Prinsip Pengembangan Belajar dalam Dunia Pendidikan. Innovative: Journal Of Social Science Research, 4(6), 5433-5444.

Caroline, C., & Aslan, A. (2025). Meningkatkan Aksesibilitas Pendidikan melalui Teknologi: Tantangan dan Solusi di Negara Berkembang. Jurnal Ilmiah Edukatif, 11(1), 224-231.

Cikka, H. (2020). Strategi Komunikasi Guru Memotivasi Peserta Didik Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar. Al-Mishbah: Jurnal Ilmu Dakwah dan Komunikasi, 15(2), 359-38.

Dalimunthe, D. S. (2023). Transformasi pendidikan agama Islam: Memperkuat nilai-nilai spiritual, etika, dan pemahaman keislaman dalam konteks modern. Al-Murabbi Jurnal Pendidikan Islam, 1(1), 75-96.

Damayanti, D., & Nuzuli, A. K. (2023). Evaluasi efektivitas penggunaan teknologi komunikasi dalam pengajaran metode pendidikan tradisional di sekolah dasar. Journal of Scientech Research and Development, 5(1), 208-219.

Damayanti, K., Mustofa, Z., & Mukminin, A. (2024). Eksplorasi Peran Guru Dalam Meningkatkan Efektivitas Pembelajaran Berbasis Teknologi Di Mi Ma'arif Beton. Istifkar, 4(1), 40-57.

Dana, M. A. (2020). At-Tarbiyah Sebagai Konsep Pendidikan dalam Islam. INOVATIF: Jurnal Penelitian Pendidikan, Agama, Dan Kebudayaan, 6(1), 88-104.

Darmayasa, D., Lakadjo, M. A., Juasa, A., Rianty, E., Efitra, E., Wirautami, N. L. P., & Calam, A. (2025). Pendidikan Di Era Digital: Tantangan Dan Peluang. Henry Bennett Nelson.

Daulay, H. H. P. (2014). Pendidikan Islam dalam sistem pendidikan nasional di Indonesia. Kencana.

Daulay, S., & Dalimunthe, R. A. (2021). Modernisasi Pendidikan Islam di Indonesia (Komparasi Pengalaman Organisasi Muhammadiyah dan Nahdlatul Ulama). Fitrah: Journal of Islamic Education, 2(2), 125-140.

Enhas, M. I. G., Zahara, A. N., & Basri, B. (2023). Sejarah, Transformasi, dan Adaptasi Lembaga Pendidikan Islam di Indonesia. Intelektual: Jurnal Pendidikan dan Studi Keislaman, 13(3), 289-310.

Entriza, A. N., & Puspitasari, F. F. (2025). Studi Literatur: Integrasi Teknologi Informasi Dalam Pelatihan Guru Sebagai Upaya Meningkatkan Kualitas Pembelajaran. Al-Idarah: Jurnal Kependidikan Islam, 15(1), 62-73.

Ernando, P. (2024). Pengaruh Model Pembelajaran Kolaboratif Untuk Meningkatkan Kemampuan Pemecahan Masalah Dan Kemampuan Berpikir Kreatif Siswa (Doctoral dissertation, Uin Raden Intan Lampung).

Fahmi, I. (2025). Moderasi Beragama: Membangun Karakter Siswa yang Damai dan Toleran. Journal Scientific of Mandalika (JSM) e-ISSN 2745-5955| p-ISSN 2809-0543, 6(3), 579-597.

Farid, M., & Sos, M. (2018). Fenomenologi: dalam penelitian ilmu sosial. Prenada Media.

Fitri, R., & Ondeng, S. (2022). Pesantren di Indonesia: Lembaga pembentukan karakter. Al-Urwatul Wutsqa: Kajian Pendidikan Islam, 2(1), 42-54.

Gusmana, I. (2025). Tantangan Dan Solusi Dalam Peningkatan Kualitas Guru Madrasah Ibtidaiyah Di Era Digital. Al-Mujahadah: Islamic Education Journal, 2(2), 1-12.

Hababil, M. P., Firdaus, M. K., Nazhmi, N., Hamdani, M. D., Alghifary, M. R., & Fadilla, A. (2024). Analisis pengaruh pemerataan ekonomi dalam upaya menghapus ketimpangan sosial-ekonomi antar masyarakat. Journal of Macroeconomics and Social Development, 1(4), 1-9.

Hadi, S. (2024). Konsep Islam Moderat Dalam Keluarga (Kritik-Historis Orientasi Tekstual Tafsir Inspirasi Karya Zainal Arifin Zakaria) (Doctoral dissertation, Institut PTIQ Jakarta).

Hajri, M. F. (2023). Pendidikan Islam di era digital: Tantangan dan peluang pada abad 21. Al-Mikraj Jurnal Studi Islam dan Humaniora (E-ISSN 2745-4584), 4(1), 33-41.

Hakim, M. N., & Abidin, A. A. (2024). Platform merdeka mengajar: Integrasi teknologi dalam pendidikan vokasi dan pengembangan guru. Kharisma: Jurnal Administrasi Dan Manajemen Pendidikan, 3(1), 68-82.

Hariani, P. P., & Wastuti, S. N. Y. (2020). Pemanfaatan e-learning pada pembelajaran jarak jauh di masa pandemi covid-19. Biblio Couns: Jurnal Kajian Konseling dan Pendidikan, 3(2), 41-49.

Haris, M. (2015). Pendidikan Islam Dalam Perspektif Prof. HM Arifin. Ummul Qura, 6(2), 1-19.

Hartati, N. S., Thahir, A., & Fauzan, A. (2020). Manajemen program penguatan pendidikan karakter melalui pembelajaran daring dan luring di masa pandemi covid 19-new normal. El-Idare: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 6(2), 97-116.

Hidayah, N., Ahyar, A., & Saparudin, S. (2024). Implementasi Reward System Dalam Meningkatkan Kinerja Guru. Jambura Journal of Educational Management, 397-420.

Hidayat, N., & Khotimah, H. (2019). Pemanfaatan teknologi digital dalam kegiatan pembelajaran. Jurnal Pendidikan Dan Pengajaran Guru Sekolah Dasar (JPPGuseda), 2(1), 10-15.

Hulu, Y. (2023). Problematika guru dalam pengembangan teknologi dan media pembelajaran. ANTHOR: Education and Learning Journal, 2(6), 840-846.

Ibrahim, M., Riana, R., & Soraya, S. (2024). Evaluasi Keterlibatan Siswa dalam Lingkungan Pembelajaran Daring: Tinjauan Sistematis Literatur. Ulul Albab: Majalah Universitas Muhammadiyah Mataram, 28(2), 112-125.

Idin, A., Nurlaela, N., & Marwan, I. (2024). Disparitas Kualitas Guru dalam Pendidikan. Cendekia: Jurnal Pendidikan Dan Pemberdayaan Masyarakat, 2(3), 193-201.

Ikhlas, S., & Suyanta, S. (2024). Peningkatan Literasi Digital Siswa Di Min 11 Banda Aceh Melalui Peran Aktif Guru Dalam Menerapkan Teknologi Informasi Sebagai Sarana Pembelajaran Efektif. TADBIRUNA, 4(1), 151-159.

Ilahi, D. S. K., Zaini, F. M., Muhammad, B., Humaidi, H., Zakiyullah, A., & Sofa, A. R. (2025). Penilaian Pembelajaran PAI Berbasis Google Forms, Quizizz, dan Grade Scope:: Strategi dan Implementasi Efektif di MA Zainul Hasan 1 Genggong. Indonesian Research Journal on Education, 5(2), 131-138.

Irawan, D. (2025). Ilmu Pendidikan Islam: Materi Perkuliahan di Perguruan Tinggi Islam. Prenada Media.

Irawan, K. A., Ahyani, H., Jafari, A., & Rofik, A. (2021). Peran madrasah diniyah an nur dalam pengembangan pendidikan islam melalui tradisi keagamaan. Fitrah: Journal of Islamic Education, 2(1), 52-65.

Jannah, R. (2023). Manajemen Pendidikan Islam Dalam Konteks Teknologi Digital. Jurnal Cahaya Mandalika ISSN 2721-4796 (online), 4(2), 435-443.

Judrah, M. (2014). Muhammadiyah; Konsep Pendidikan, Usaha-Usaha dalam Bidang Pendidikan, Perkembangan dan Tokoh-Tokoh. Al-Qalam: Jurnal Kajian Islam dan Pendidikan, 6(2), 108-121.

Kamal, F. (2018). Isu-isu kontemporer dalam konstruksi pembaharuan pesantren. Paramurobi: jurnal pendidikan agama islam, 1(1), 1-13.

Kholidin, A., & Kodriyah, I. (2025). Transformasi Pemikiran Pendidikan Islam di Indonesia dan Kontribusinya terhadap Sistem Pendidikan Nasional. Jurnal Pendidikan Islam, 2(3), 12-12.

Khosiyono, B. H. C., Fajarudin, M., Jayanti, E. D., Sari, R. V., & Srikonita, R. (2022). Teori dan pengembangan pembelajaran berbasis teknologi digital di sekolah dasar. Deepublish.

Kurniasari, E. Transformasi Pendidikan di Era Digital dan Relevansi Keterampilan Abad ke-21 dalam perspektif Filsafat Kritis. Ruang Kelas Sebagai Ruang Bebas: Media, Budaya, dan Pemikiran Kritis dalam Pendidikan Abad 21 (sebuah bunga rampai), 122.

Kurniawati, P., Junaris, I., & Maunah, B. (2025). Diklat dan Pengembangan Karir Menuju SDM Unggul di Lembaga Pendidikan Islam: Penelitian. Jurnal Pengabdian Masyarakat dan Riset Pendidikan, 3(4), 4047-4058.

Lubis, L., & Ok, A. H. (2024). Pendidikan Islam tradisional dalam transisi dan modernisasi menurut Azyumardi Azra. Jurnal Sains dan Teknologi, 6(1), 136-141.

Mahmud, A., & Ar, Z. T. (2019). Transformasi Pesantren (Studi terhadap Dialektika Kurikulum dan Kelembagaan Pondok Pesantren Rifaiyah Pati). EL-BANAT: Jurnal Pemikiran dan Pendidikan Islam, 9(2), 156-176.

Majid, T. Analisis Integrasi Nilai-Nilai Interkultural dalam Pembelajaran PAI di SMA Global Sevilla Jakarta (Master's thesis, Jakarta: FITK UIN Syarif Hidayatullah Jakarta).

Malrizwa, K. Z., Denuyasa, A., Triagusman, A. M. R., & Hanapi, A. (2025). Lembaga Pendidikan Islam Indonesia: Investasi Masa Depan Umat Islam. Jurnal Intelek Insan Cendikia, 2(6), 12650-12658.

Masinambow, C. J., Lengkong, J. S., & Rotty, V. N. (2025). Inovasi digital dalam manajemen sekolah: Meningkatkan kinerja pendidikan di era teknologi. Academy of Education Journal, 16(1), 8-17.

Mawaddah, M., Fadilahnur, F., & Battiar, B. (2022). Komponen-Komponen Pendidikan Islam. Bacaka: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 2(1), 62-72.

Mediawati, B. T. E. (2023). Transformasi nilai-nilai Islam melalui pendidikan pesantren: Implementasi dalam pembentukan karakter santri. Journal of International Multidisciplinary Research Vol, 1(1).

Misnawati, M., Junari, J., Teibang, D., Ilham, I., & Luthfiyah, L. (2025). Evaluasi Hasil Asesmen Melalui Pemberian Umpan Balik dalam Tes Formatif sebagai Tolak Ukur Hasil Belajar Siswa. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 8(2), 2236-2242.

Mukhid, M. P. (2023). Disain teknologi dan inovasi pembelajaran dalam budaya organisasi di lembaga pendidikan.

Muslich, M. (2022). Pendidikan karakter: menjawab tantangan krisis multidimensional. Bumi Aksara.

Nadhiroh, U., & Ahmadi, A. (2024). Pendidikan inklusif: membangun lingkungan pembelajaran yang mendukung kesetaraan dan kearifan budaya. Ilmu Budaya: Jurnal Bahasa, Sastra, Seni, Dan Budaya, 8(1), 11-22.

Naila, S., Asiah, S., & Ifendi, M. (2025). Dinamika Pendidikan Islam di Era Reformasi: Dari Tradisional ke Modern. JURNAL ILMU PENDIDIKAN & SOSIAL (SINOVA), 3(1), 029-038.

Najjar, S., & Oktasari, H. (2023, December). Embracing Mobile Learning In Education: Membuka Keuntungan, Menghadapi Tantangan, dan Menjelajahi Prospek Masa Depan. In Prosiding Seminar Nasional Kemahasiswaan (Vol. 1, No. 1, pp. 74-83).

Nasruddin, S. P., Miftachurohmah, N., Kom, S., Mabruri, M. S., Astuti, P., Lahagu, S. E., ... & SE, M. (2025). Strategi Kepemimpinan Pendidikan di Era 4.0: Membangun Sekolah Masa Depan. PT. Nawala Gama Education.

Nasrullah, F., Fauziyah, N., Komarudin, O., & Nurkholiq, A. (2024). Studi Islam Ditengah Arus Modernisasi dan Globalisasi Kontemporer. Refresh: Manjemen Pendidikan Islam, 2(1), 42-46.

Nasution, S. A., Zulmi, F., & Putri, R. R. (2025). Penerapan Teknologi Dan Inovasi Dalam Pembelajaran Anak Usia Dini. Jurnal Pavaja: Jurnal Pendidikan Islam Anak Usia Dini, 7(1), 9-13.

Ngafifi, M. (2014). Kemajuan teknologi dan pola hidup manusia dalam perspektif sosial budaya. Jurnal Pembangunan Pendidikan: Fondasi dan Aplikasi, 2(1), 33-47.

Noor, A. (2019). Problematika pembelajaran pendidikan agama Islam di era digital. In Prosiding Seminar Nasional Prodi PAI UMP.

Nova, V., Hamzah, H., & Unsong, I. F. (2024). Merancang strategi cerdas bisnis inovatif di tengah revolusi digital yang terus berkembang. Meraja journal, 7(3), 26-40.

Nuh, H., Habib, M. A., & Zahrani, M. (2025). Dasar-Dasar Pendidikan Islam Dalam Perspektif Al-Qur’an Dan Hadis. Journal of Sustainable Education, 2(2), 123-133.

Olifia, S., Ambulani, N., Andini, D. T., Nahdiana, N., Azis, F., Haqiqi, P., ... & Judijanto, L. (2024). Seni komunikasi: Membangun keterampilan komunikasi yang kuat di era digital. PT. Sonpedia Publishing Indonesia.

Patandung, Y., & Panggua, S. (2022). Analisis masalah-masalah pendidikan dan tantangan pendidikan nasional. Jurnal Sinestesia, 12(2), 794-805.

Permana, B. S., Hazizah, L. A., & Herlambang, Y. T. (2024). Teknologi pendidikan: efektivitas penggunaan media pembelajaran berbasis teknologi di era digitalisasi. Khatulistiwa: Jurnal Pendidikan Dan Sosial Humaniora, 4(1), 19-28.

Priatna, H. D. K., Susanti, R. K., & Arief, M. Y. (2025). Manajemen sumber daya manusia. PT. Sonpedia Publishing Indonesia.

Puspitoningrum, E., Nurnoviyati, I., & Suhartono, S. (2024). Dampak Implementasi Teknologi dalam Pembelajaran Pendidikan Dasar: Studi Kasus pada Efektivitas Penggunaan Platform Pembelajaran Digital di Sekolah Dasar. Al-Madrasah: Jurnal Ilmiah Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah, 8(3), 970-979.

Puteri, A. R., Nasution, W. N., & Nasution, M. I. P. (2025). Integrasi Teknologi Informasi dan Komunikasi dalam Pendidikan: Konsep, Perkembangan, dan Inovasi Media Pembelajaran. Jurnal Pendidikan Indonesia: Teori, Penelitian, dan Inovasi, 5(4).

Putra, A. (2019). Akulturasi Masyarakat Suku Aceh Pada Suku Pakpak Di Kota Subulussalam (Doctoral dissertation, UIN Ar-Raniry).

Putra, J. E., Sobandi, A., & Aisah, A. (2024). The urgency of digital technology in education: a systematic literature review. Jurnal EDUCATIO: Jurnal Pendidikan Indonesia, 10(1), 224-234.

Putri, A. E. (2024). Penggunaan Media Pembelajaran Berbasis Digital dalam Pembelajaran Sejarah untuk Meningkatkan Minat Belajar Peserta Didik. JIM: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah, 9(2), 533-540.

Putri, N., Yanto, M., Istan, M., & Destriani, D. (2024). Revolusi Teknologi Dalam Pendidikan Islam di Zaman Globalisasi. Tarbiyatuna Kajian Pendidikan Islam, 8(2), 214-231.

Qomarudin, A. (2021). Aktivitas pembelajaran sebagai suatu sistem. Piwulang: Jurnal Pendidikan Agama Islam, 4(1), 24-34.

Rachmawati, R. (2018). Pengembangan Perkotaan d: alam Era Teknologi Informasi dan Komunikasi. UGM PRESS.

Rahayu, M. S. (2019). Strategi Membangun Karakter Generasi Muda yang Beretika Pancasila dalam Kebhinekaan dalam Perspektif Keutuhan Negara Kesatuan Repiblik Indonesia. Jurnal Pendidikan, 28(3), 289-304.

Rahma, I. D., Rahmadania, R., Ningrum, T. R. S., Edwar, Y., Oktara, Y. R., Hidayat, T., & Rifa’i, R. I. (2025). Transformasi Peran Guru Di Era Kecerdasan Buatan: Dari Pengajar Menjadi Fasilitator Digital. RIGGS: Journal of Artificial Intelligence and Digital Business, 4(2), 6198-6203.

Ramadanti, A., Nizaar, M., Fujiaturrahman, S., Darmurtika, L. A., Rezkillah, I. I., & Ningsih, A. S. P. (2024, August). Mengintegrasikan Teknologi untuk Meningkatkan Pembelajaran Bahasa Indonesia pada Anak-anak di Daerah Terpencil. In Seminar Nasional Paedagoria (Vol. 4, No. 1, pp. 118-129).

Ridwan, M., & Maryati, S. (2024). Dari tradisi ke masa depan: Tantangan pendidikan Islam dalam masyarakat kontemporer. Dirasah: Jurnal Studi Ilmu Dan Manajemen Pendidikan Islam, 7(2), 630-641.

Rima, R., Yuhana, Y., & Fathurrohman, M. (2024). Perspektif kemampuan berpikir kritis dalam pembelajaran Bahasa Inggris sebagai Bahasa Asing. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 7(1), 754-763.

Riyan, M., Ramdhani, M. A., Rizky, M., Setiawan, M. E., & Majid, A. (2023, August). Tantangan dan strategi dalam menggunakan assessment untuk meningkatkan pembelajaran di era digital: Indonesia. In SANTIKA: Seminar Nasional Tadris Matematika (Vol. 3, pp. 552-562).

Riyanti, A., & Rukiyanto, B. A. (2024). Implementasi Sistem Manajemen Pembelajaran Berbasis Teknologi Untuk Meningkatkan Kualitas Pengajaran Dan Kinerja Guru. Jurnal Review, 7, 5660-5666.

Rizqi, M. (2023). Perubahan Sosial Budaya Dalam Modernisasi Dan Teknologi Dipandang Dari Proses Belajar. Jurnal Dinamika Sosial Budaya, 25(2), 233-239.

Rohmah, J., Jannah, W., Aryawati, N. U., & Wahyunintyas, S. P. (2025). Peran Pembangunan Ekonomi dalam Membentuk Sumber Daya Manusia yang Unggul di Indonesia. Jurnal Ilmiah Nusantara, 2(3), 70-87.

Roszi, J. P., & Mutia, M. (2018). Akulturasi Nilai-Nilai Budaya Lokal dan Keagamaan dan Pengaruhnya terhadap Perilaku-Perilaku Sosial. FOKUS Jurnal Kajian Keislaman Dan Kemasyarakatan, 3(2), 171.

Rufaedah, E. A. (2020). Peranan pendidikan agama dalam keluarga terhadap pembentukan kepribadian anak-anak. Counselia; Jurnal Bimbingan Konseling Pendidikan Islam, 1(1), 8-25.

Saba, S. S. (2024). Optimalisasi Penggunaan Teknologi Dalam Proses Pembelajaran Untuk Meningkatkan Efektivitas Siswa. JME Jurnal Management Education, 2(02), 57-63.

Salsabila, N. N., Aprilia, A., & Wahyuningtyas, T. A. (2024). Prokrastinasi Akademik Pada Generasi Strawberry: Pendekatan Solutif Melalui Self Regulated Learning. EDUCOUNS GUIDANCE: Journal of Educational and Counseling Guidance, 1(2), 21-28.

Salsabila, U. H., Perwitasari, A., Amadea, N. S. F., Khasanah, K., & Afisya, B. (2022). Optimasi Platform Digital sebagai Transformasi Pendidikan Islam Berkemajuan. IQRO: Journal of Islamic Education, 5(2), 95-112.

Satria, D., Kusasih, I. H., & Gusmaneli, G. (2025). Analisis rendahnya kualitas pendidikan di Indonesia saat ini: Suatu kajian literatur. Jurnal Bintang Pendidikan Indonesia, 3(2), 292-309.

Septia, R., Bedi, F., & Fitri, T. A. (2024). Strategi pendidikan Islam di era modernisasi: Integrasi nilai-nilai keislaman dengan keterampilan abad 21 dan teknologi. Pendas: Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar, 9(04), 322-332.

Setiawan, H. (2020). Implementasi Kurikulum Pembelajaran Al-Qur’an Dan Tsaqafah Islamiyah Dalam Pembentukan Karakter (Doctoral dissertation, Institut PTIQ Jakarta).

Shihab, N. (2021). Teknologi Untuk Masa Depan Hadir di Pembelajaran Masa Kini. Lentera Hati.

Sholeh, M. I., & Efendi, N. (2023). Integrasi teknologi dalam manajemen pendidikan islam: meningkatkan kinerja guru di era digital. Jurnal Tinta, 5(2), 104-126.

Sinaga, C. S., Purba, D. C., Lisari, S. P., & Kamila, N. F. (2025). Dinamika Pengembangan Kapasitas Organisasi dalam Menghadapi Tantangan Globalisasi. Edu Sociata: Jurnal Pendidikan Sosiologi, 8(1), 58-67.

Sugiarti, I. (2022). Pendidikan nilai moderasi beragama dan implikasinya terhadap etika sosial santri di Pondok Pesantren Darussalam Dukuhwaluh Purwokerto (Master's thesis, Universitas Islam Negeri Saifuddin Zuhri (Indonesia)).

Sukitman, T. (2016). Internalisasi Pendidikan Nilai dalam Pembelajaran (Upaya menciptakan sumber daya manusia yang berkarakter). Jurnal Pendidikan Sekolah Dasar Ahmad Dahlan, 2(2), 85-96.

Sulastri, T. (2016). Fungsi madrasah dalam pengembangan ilmu pengetahuan Islam. QATHRUNÂ, 3(02), 127-142.

Sulianta, F. (2025). Masyarakat digital: Tren, tantangan, dan perubahan di era teknologi. Feri Sulianta.

Surahman, S. (2016). Determinisme teknologi komunikasi dan globalisasi media terhadap seni budaya Indonesia. Rekam: Jurnal Fotografi, Televisi, Animasi, 12(1), 31-42.

Suryana, C., & Iskandar, S. (2022). Kepemimpinan kepala sekolah dalam menerapkan konsep merdeka belajar di sekolah dasar. Jurnal basicedu, 6(4), 7317-7326.

Suyitno, S. (2024). Diklat Nasional Online untuk Menyusun Modul Ajar Berbasis AI, Media Pembelajaran Interaktif dan Assesmen dalam Kurikulum Nasional. Society: Jurnal Pengabdian Masyarakat, 3(5), 306 M -317.

Svari, N. M. F. D., & Arlinayanti, K. D. (2024). Perubahan paradigma pendidikan melalui pemanfaatan teknologi di era global. Metta: Jurnal Ilmu Multidisiplin, 4(3), 50-63.

T.O. Ihromi, Pokok-Pokok Antropologi Budaya. Jakarta: Yayasan Obor Indonesia, 1999, h. 121-122.

Taruklimbong, E. S. W., & Sihotang, H. (2023). Peluang dan tantangan penggunaan AI (Artificial Intelligence) dalam pembelajaran kimia. Jurnal Pendidikan Tambusai, 7(3), 26745-26757.

Tobi, A., & Sarkawi, N. I. M. (2025). Spektrum Sejarah Masa Klasik: Dari Masa Rasulullah hingga Masa Khulafaur Rasyidin. Penerbit KBM Indonesia.

Totok, T. (2018). Aktualisasi nilai-nilai kearifan lokal dalam pendidikan kewarganegaraan sebagai peneguh karakter kebangsaan. Jurnal Pendidikan Kewarganegaraan, 8(2), 171-186.

Tujiza, N. (2018). Peran Ulama dan Umara dalam Penguatan Aqidah Masyarakat (Studi Kasus di Kecamatan Krueng Sabee Kabupaten Aceh Jaya) (Doctoral dissertation, UIN Ar-Raniry Banda Aceh).

Umami, S., & Wahyudi, K. (2025). Strategi Kepemimpinan Transformasional dalam Menghadapi Tantangan Kurikulum Merdeka Belajar di Sekolah. JIIP-Jurnal Ilmiah Ilmu Pendidikan, 8(3), 3550-3559.

Usman, I. M. (2013). Pesantren sebagai lembaga pendidikan islam. Jurnal Al Hikmah, 14(1), 101-119.

Wabaa, M., LALOMA, A., & LONDA, V. (2014). Pengaruh Globalisasi Informasi Terhadap Kehidupan Sosial Budaya Generasi Muda (Suatu Studi Di Sma Negeri 1 Beo Kabupaten Kepulauan Talaud). Jurnal Administrasi Publik, 4(5).

Wandawari, A., & Ansar, A. (2025). Integrasi Pendidikan Agama dan Umum dalam Kurikulum Pondok Pesantren Modern. Jurnal Pengabdian Ruru, 1(2), 53-60.

Wibowo, H. S. (2023). Ilmuwan Muslim: Kontribusi Berharga Mereka untuk Peradaban Dunia. Tiram Media.

Wibowo, H. S. (2023). Pengembangan teknologi media pembelajaran: Merancang pengalaman pembelajaran yang inovatif dan efektif. Tiram Media.

Yoga, S. (2018). Perubahan sosial budaya masyarakat indonesia dan perkembangan teknologi komunikasi. Jurnal Al-Bayan: Media Kajian dan Pengembangan Ilmu Dakwah, 24(1).

Yusuf, M. (2025). Flipped Classroom: Revolusi Pengajaran dalam Meningkatkan Partisipasi Siswa. Academicus: Journal of Teaching and Learning, 4(1), 27-44.

Reformulasi Pendidikan Islam Transformatif; Telaah Peluang dan Tantangan Era Digital

Published

September 12, 2025

How to Cite

Reformulasi Pendidikan Islam Transformatif; Telaah Peluang dan Tantangan Era Digital. (2025). EUREKA MEDIA AKSARA. https://repositoryeureka.id/index.php/penerbiteureka/catalog/book/85